Kawasan Sudah Terbentuk
Dengan serah terima yang panjang, ketika rumah Anda sudah terbangun, kawasan perumahan sudah terbentuk, fasilitas yang ditawarkan oleh developerpun sudah maksimal untuk dinikmati, hal tersebut juga mendrongkak harga property Anda.